Jelajah Wisata Kuliner di Kota Semarang, Ini Rekomendasinya!

Tidak ada komentar

Kuliner Semarang



Halo, Teman Farida!

Tak terasa ternyata waktu begitu cepat berlalu. Rasanya baru kemarin saya sering ke Kota Semarang dalam rangka jalan-jalan di tahun 2018. Dan ternyata hari ini sudah bulan Desember 2019 yang merupakan akhir dari tahun 2019.

Bingung Cari Kado untuk Bayi? Ini Daftar Rekomendasinya!

1 komentar
Rekomendasi Kado untuk Bayi


Halo, Teman Farida!

Apa kabar hari ini? Semoga kita semua selalu dalam keadaan sehat sehingga bisa menjalani aktivitas dan kegiatan sehari-hari. Kali ini saya ingin sedikit bercerita tentang tilik bayi. Apakah sobat sudah pernah mendengar suatu acara yang bernama tilik bayi?

Potret Keseruan Workshop Menulis Kreatif Bersama GUS MUL di Restoran Pringsewu Kota Lama Semarang

Tidak ada komentar


Resto Pringsewu Kota Lama Semarang



Halo, Teman Farida!

Pada hari Sabtu, tanggal 23 Februari 2019, saya merasa sangat senang karena bisa menghadiri perayaan ulang tahun komunitas blogger Gandjel Rel yang ke empat di restoran Pringsewu Kota Lama Semarang. Untuk yang belum tahu komunitas blogger Gandjel Rel, maka di postingan kali ini saya ingin sedikit bercerita tentang Gandjel Rel. Gandjel Rel adalah komunitas blogger khusus perempuan yang tinggal di kota Semarang dan sekitarnya. Jadi, walaupun saya tinggal di kota Kendal maka saya tetap bisa bergabung dengan komunitas blogger Gandjel Rel.